Cara Menggunakan Processor Followup Me via WA

1. Masuk ke Form yang sudah Anda buat lalu Edit atau buat New Form.

2. Kemudian masuk ke bagian Email – pada Email Recipients isikan email yang akan menerima notifikasi orderan.

3. Pada Email Message – isikan shortcode Template{caladea_followup_me:link_whatsapp} Seperti gambar dibawah ini :

Catatan :

Jika Anda tidak memasukan shortcode Template maka pada email notifikasi tidak akan muncul Link Followup ataupun Link Followup Button.

4. Setelah itu masuk ke ProcessorsAdd Processors – Pilih Caladea Followup Me via WA.

5. Kemudian Isikan pada data seperti WhatsApp Number Field dan WhatsApp Auto Chat.

Untuk Format Link Followup Button bisa Anda Centang ataupun tidak. Jika Anda centang maka format link nya akan berbentuk Button tapi jika tidak di centang format link nya hanya berbentuk link saja.

Contoh Format Link Followup Button yang tidak di centang :

Contoh Format Link Followup Button yang di centang :

6. Setelah itu klik Save Form.

Berikan Komentar Anda disini